Posts

Showing posts from August, 2016

Cara Mudah Mengobati Kaki Kenari Patah

Image
Cara Mengobati Kaki Kenari Patah - Burung kenari merupakan jenis burung kicau yang memiliki ukuran tubun sangat kecil, secara otomatis ukuran kakinya pun juga kecil oleh karena itulah tidak aneh memang karena terkadang kita sendiri sering menjumpai kaki kenari patah dikarenakan beberapa hal. Dengan ukuran kaki yang sangat kecil, memang sangat rawan terhadap kaki yang patah, ditambah kenari merupakan jenis burung yang super aktif bergerak sehingga tak menuutup kemungkinan terjadinya kaki patah pada kenari. Jika anda menjumpai hal yang seperti ini terkadang para penangkar malah ada yang ogah-ogahan untuk mengobati kaki patah pada kenari, akhirnya kenari hanya ditelantarkan dan dirawat seadanya. Mudah-mudahan saja kita bukan termasuk orang yang seperti itu yaa. Mengobati kaki kenari yang patah tidak mustahil dilakukan, dan bahkan memiliki peluang sembuhnya sangat besar, sudah banyak buktinya orang-orang yang pernah berhasil ketika mencoba merawat kenari yang kakinya patah sampai sembuh ...

Cara Mudah Mengawinkan Kenari Indukan dengan Cepat

Image
Cara Mengawinkan Kenari Indukan dengan Cepat - Burung kenari itu adalah salah satu jenis burung kicauan yang cenderung mudah sekali untuk kita kembangbiakkan. Burung kenari ini mau berkembangbiak meskipun didalam sangkar yang berukuran kecil. Namun jika belum tahu mengenai cara mengawinkan kenari tersebut dengan baik dan benar, tentunya akan membutuhkan waktu yang lama, dan bahkan bisa jadi burung kenari tersebut tidak mau dikawinkan didalam sangkar. Tips cara mengawinkan kenari memang tidaklah sulit, kita hanya harus melakukan tahapan-tahapan yang dilakukan, mulai dari pemilihan induk kenari, penjodohan hingga mengawinkan burung kenari. Lingkungan pun juga harus dibuat supaya menyesuaikan kehidupan alami dari burung kenari itu sendiri, supaya burung kenari mau kawin dan berkembangbiak. Ciri-ciri kenari jantan yang sudah siap kawin yaitu berumur sekitar 8 bulan (lebih tua, itu lebih bagus), pilihlah kenari yang sudah bersuara gacor karena kenari yang bersuara gacor itu tandanya suda...

Cara Sederhana Mengatasi Burung Kenari Stres dan Tidak Bunyi

Image
Cara Mengatasi Burung Kenari Stres dan Tidak Bunyi - Salah satu tujuan dari memelihara burung kenari atau burung kicauan ialah mendengar suara kicauanya, terasa hampa jika burung peliharaan kita sedang mengalami masalah stres atau macet bersuara/berbunyi. Apalagi jika burung kenari kita sudah bersuara gacor dan sudah terbiasa berkicau dirumah sendiri, akan terasa sepi apabila tidak ada suara kicauan lagi. Lebih gawat lagi jika burung kenari kita yang stres mau diikut lombakan atau akan kita jual, tentunya sangat tidak menyenangkan sekali bukan. Nah, disini tim ahliperawatan.blogspot.com akan membahas kenapa burung kenari bisa mengalami stres atau lebih tepatnya apa penyebab kenari menjadi stres dan seperti apakah solusi yang tepat untuk mengatasi burung kenari stres yang mana berdasarkan dari pengalaman saya pribadi dengan teman-teman satu grup kicau manis lainnya. Penyebab burung kenari stres bermacam-macam. Ada burung kenari yang stres dikarenakan pengaruh lingkungan. Lingkungan ...

Cara Sederhana Membuat Volume Suara Kenari Lebih Keras

Image
Cara Membuat Volume Suara Kenari Lebih Keras - Burung kenari yang memiliki suara keras dan sangat lantang pasti disukai oleh para penghobi burung kenari , disamping bisa terdengar suaranya dari jarak yang lumayan jauh, sehingga bisa terus dinikmati, suara burung kenari yang sangat keras memiliki nilai lebih untuk kalangan kenari lomba. Untuk membuat burung kenari mengeluarkan suara yang begitu keras hal yang utama dibutuhkan ialah kesabaran serta ketelatenan. Sebab burung kenari tidak bisa sehari atau dua hari saja bisa mengeluarkan suara yang keras dan maksimal, melainkan kenari membutuhkan waktu selama berbulan-bulan. Para pecinta burung kenari biasanya memiliki istilah tersendiri bagi burung kenari bahan yang masih melakukan peningkatan volume suaranya, biasanya disebut set volume kenari . Ketika burung kenari masih bahan tersebut saat yang paling tepat untuk set volume burung kenari . Sebab disaat burung kenari sedang membentuk otot bunyinya maka kita harus cepat menunjang denga...

Cara Mudah Memandikan Burung Kenari

Image
Cara Memandikan Burung Kenari - Burung kenari merupakan salah satu jenis burung kicauan yang suka mandi. Baik dilihat dari habitat aslinya ataupun didalam sangkar, burung kenari seringkali terpantau mandi sendiri. Di alam bebas burung kenari kerapkali mandi digenangan air ataupun sumber air lainnya seperti danau maupun sungai, tempat tinggal burung kenari biasanya tidak jauh dari perairan. Ketika didalam sangkar biasanya kenari mandi didalam cepuk air minum jika suasana cuacanya sedang panas-panasnya. Mandi bagi burung kenari memang sangat penting, disamping dapat membersihkan tubuhnya, mandi juga bagi burung kenari dapat menyegarkan tubuh, bagi burung kenari peliharaan mandi itu bisa mengontrol kondisi birahi atau juga bisa mengatasi kenari over birahi . Burung kenari yang rutin mandi setiap harinya akan terlihat jauh lebih mengkilap dan bulu-bulunya bersih dibandingkan dengan kenari yang jarang sekali dimandikan. Bahkan kondisi birahinya pun bisa stabil apabila burung kenari rutin ...

Daftar Harga Jual Burung Lovebird Terbaru, Menurut Survei

Image
Daftar Harga Jual Burung Lovebird Terbaru - Seperti yang sudah kita ketahui bahwa jika burung lovebird itu mempunyai nilai jual yang lumayan mahal, mulai dari lovebird anakan, bakalan hingga lovebird yang sudah dewasa paling rendah-rendahnya mempunyai nilai harga jual mencapai di atas seratus ribuan. harga burung lovebird lebih di tentukan dari suara kicauan dan juga kualitasnya, harga yang akan tim ahliperawatan.blogspot.com berikan sesuai survei dibeberapa penangkaran lovebird yang mana kami berikan informasinya hanya yang nilai kecilnya saja atau harga standar. Harga jual burung lovebird di pasaran itu sesuai yang sudah kami tanyakan langsung dari para penangkar lovebird dan juga dari beberapa situs-situs jual beli burung lovebird tersebut. Harga lovebird cukup bervariatif, harga lovebird anakan , lovebird bakalan dan lovebird yang sudah siap bunyi pun juga berbeda nilai jualnya. Kami sarankan jika anda ingin membeli burung lovebird sebaiknya langsung saja datangi penangkaran-pe...

Cara Perawatan Burung Lovebird Menjelang Perlombaan

Image
Cara Perawatan Burung Lovebird Menjelang Perlombaan - Merawat burung lovebird yang sudah siap masuk ke perlombaan agar mampu berkicau dengan suara ngekek panjang memang tergolong cukup sulit jika anda belum tahu teknik dan cara melakukan perawatan secara benar. Dan begitu juga sebaliknya, jika anda sudah mampu mengerti serta mengenali burung lovebird, maka untuk membuat burung lovebird mengeluarkan kicauan sambil bergaya ngekek, mungkin akan lebih mudah nan simpel. Dalam dunia burung berkicau . Lovebird tergolong salah satu jenis burung yang mempunyai ekunikan tersendiri yang tidak dimiliki oleh burung-burung kicauan jenis lainnya. Gaya berkicau ngekeknya bagaikan orang mabuk, hal itulah yang membuat kebanyakan orang-orang ingin mengenal jauh lebih dekat dengan burung lovebird. Bisa dikatakan jika lovebird mempunyai suara kicauan yang cukup merdu nan indah. Selain keindahan suara kicauannya, lovebird tersebut juga mempunyai beberapa varian kombinasi waran yang cukup memukau bagi orang...

Cara Merawat Anakan Lovebird dan Dewasa

Image
Cara Merawat Anakan Lovebird dan Dewasa - Burung lovebird ini merupakan salah satu jenis burung cinta yang berpostur mungil nan unik. Dalam tata cara perawatannya sendiri, sebenarnya tergolong mudah bagi pemula seperti anda pun tak akan kesulitan untuk melakukan sebuah perawatan tersebut baik lovebird yang masih anakan atau juga lovebird yang sudah dewasa. Yang terpenting anda perhatikan menu makanan harian yang akan diberikan pada lovebird, pakan yang diberikan harus memiliki kandungan nutrisi yang cukup tinggi karena makanan yang bernutrisi tinggi tersebut dibutuhkan oleh burung lovebird. Jadi, intinya berikan pakan dengan sesuai umur si lovebird agar pakan harian yang anda berikan mudah untuk dicerna. Banyak orang-orang yang menyukai burung kicauan jenis lovebird ini. Selain mempunyai suara kicau yang unik dan merdu, burung lovebird ini juga bisa dikatakan mempunyai harga jual yang lumayan mahal. Tidak sedikit lovebird mempunyai harga sampai puluhan juta rupiah. Lalu, bagaimana si...

Ciri-ciri Fisik Lovebird Jantan Kualitas Super

Image
Ciri-ciri Fisik Lovebird Jantan Kualitas Super - Membedakan jenis kelamin jantan dan betina pada burung lovebird memang bisa dikatakan cukup sulit khususnya bagi pemula. Namun jika anda sudah mengetahui cara membedakan jenis kelamin pada lovebird jantan dan betina, mungkin akan sangat mudah untuk anda lakukan hanya dengan melihat dari segi fisiknya saja. Dilansir dari trikburung.com , burung lovebird jantan lebih mempunyai keunggulan jika dibandingkan dengan lovebird betina, baik itu kualitas suaranya, kicauannya maupun ketahanan tubuhnya. Selain itu juga dari segi harga jualnya lovebird jantan lebih mahal sebab mempunyai kualitas lebih unggul dan juga paling banyak digunakan dalam berbagai perlombaan. Ada beberapa teknik khusus yang bisa anda terapkan untuk melihat ciri-ciri fisik lovebird jantan , dan salah satunya ialah menggunakan pedoman ciri fisiknya dan juga suaranya yang dikeluarkan. Bisa dikatakan jika burung lovebird itu jantan lebih menonjol diberbagai bidang apabila diband...

Cara Perawatan Lovebird Lutino

Image
Cara Perawatan Lovebird Lutino - Siapa sih orang yang tidak mengenal dengan jenis burung lovebird lutino, burung mungil nan cantik tetapi mempunyai nilai jual yang cukup mahal. Selain itu juga, burung lovebird lutino ini tergolong jenis burung kontesan yang selama ini sudah anyak di buru oleh para orang pecinta lovebird. Lovebird lutino mempunyai ciri-ciri khas khusus lho. Banyak sebagian orang khususnya yang masih pemula belum mengenal betul ciri-ciri lovebird lutino tersebut, baik dari segi ciri khas-nya, tata cara perawatannya serta pakan harian yang akan diberikannya. Maka dari itu, sebelum anda untuk berniat membelinya, tim ahliperawatan.blogspot.com menyarankan agar anda lebih mengenali dulu seluk-beluk dari burung lovebird lutino tersebut yang nantinya akan berguna bagi anda dan juga bisa untuk mengantisipasi terjadi hal-hal pada burung lovebird lutino tersebut. Tips Perawatan Lovebird Lutino Untuk cara perawatan lovebird lutino bisa dikatakan sudah, asalkan semuanya disedi...

Makanan Utama Lovebird dan Pakan Tambahan

Image
Makanan Utama Lovebird dan Pakan Tambahan - Burung lovebird merupakan salah satu jenis burung yang sangat paling mudah dalam tata cara memberi makan pada lovebird, sesuai habitat aslinya, jika burung lovebird ini bisa diberikan jenis makanan dari banyak ragam pakan, baik itu pakan utama ataupun pakan tambahan untuk menguatkan stamina serta tubuh untuk lovebird agar kelihatan lebih segar. Dalam menata cara pemberian pakan pada lovebird sendiri, akan lebih bagus lagi jika anda menyesuaikan dengan usia lovebird itu sendiri, hal tersebut untuk memudahkan lovebird dalam mencerna jenis makanan yang sudah anda berikan. Di alam liarnya sendiri, lovebird seringkali memakan buah-buahan, sayur-sayuran dan juga biji-bijian, misalnya saja seperti juwawut, milet dan jenis-jenis biji lainnya yang memang mudah serta paling digemari oleh si burung lovebird yakni seperti jagung muda. Nah, jika artikel yang dibuat oleh tim ahliperawatan.blogspot.com ini sangat bermanfaat bagi anda, kami akan lebih mer...

5 Jenis Lovebird Memiliki Suara Kicau Gacor

Image
5 Jenis Lovebird Memiliki Suara Kicau Gacor - Burung lovebird itu termasuk jenir burung kontesan yang paling cukup terkenal dan mempunyai wibawa yang cukup tinggi dikalangan para pecinta burung ocehan. Selain itu juga, burung lovebird ini bisa di katakan mempunyai harga jual yang cukup mahal dan bahkan harga jualnya mampu mengalahkan harga jual dari murai batu lho, terlebih jika lovebird tersebut pernah memenangkan kontes pastinya nilai jualnya akan semakin mahal. Hampira bisa dikatakan, jika semua orang sudah mengetahui dan mengenal jenis burung lovebird tersebut. Akan tetapi sedikit pula orang yang mengetahui akan kualitas serta tingkatan suara kicauan burung lovebird, misalnya saja seperti yang sudah kita ketahui jika spesies burung ini sangat banyak, jadi semua jenis burung lovebird pun juga mempunyai kelebihan serta kekurangan tersendiri. Inilah 5 Jenis Burung Lovebird yang Memiliki Kicau Gacor Dikutip dari trikburung.com , contohnya untuk burung lovebird jenis lutino mata me...

Kunci Sukses dalam Beternak Lovebird

Image
Kunci Sukses dalam Beternak Lovebird - Burung lovebird adalah salah satu jeni burung yang mempunyai kualitas yang sangat bagus, baik dari segi harga jualnya dan juga kualitas dari burung lovebird ini tidak kalah saing dengan burung-burung kicau jenis lainnya yang ada dipasaran. Harga satu pasang burung lovebird bisa mencapai puluhan juta rupiah lho, namun semuanya tentu dilihat terlebih dahulu dari kualitas pada burung lovebird itu sendiri. Dalam beternak burung lovebird , kunci sukses yang paling utama ialah induk ternak yang akan digunakan harus memiliki kualitas yang bagus, perawatan dan juga lokasi kandang penangkarannya pun juga harus kita seimbangankan lho dengan kondisi disekitar. Hal ini bertujuan guna meningkatkan reproduktifitas loverbird tersebut tetap unggul dan juga mampu menghasilkan telur atau anakan lovebird. Indukan lovebird yang sehat dan juga berkualitas akan menghasilkan keturunan yang berkualitas juga, dan begitu sebaliknya. Disini tim ahliperawatan.blogspot.com ...

Ciri-ciri Burung Lovebird Pastel Kuning

Image
Ciri-ciri Burung Lovebird Pastel Kuning - Burung lovebird jenis pastel saat ini paling banyak penggemarnya, lovebird pastel mempunyai keunikan dan juga tergolong burung lovebird yang kicaunya paling gacor jika dibandingkan dengan jenis burung lovebird yang lainnya. Untuk masalah harganya sendiri, burung lovebird pastel sedikit agak mahal. Memang untuk harga jual burung lovebird disesuaikan dengan kualitas yang diberikan, makin bagus dan unik suara kicauan yang dikeluarkan lovebird, maka harga jualnya pun akan semakin mahal. Ini sudah menjadi hukum alam dan bahkan susah untuk dipisahkan. Ciri-ciri Lovebird Pastel Kuning Untuk anda yang belum mengetahui jelas tentang jenis burung lovebird tersebut, mungkin artikel yang telah tim ahliperawatan.blogspot.com buatkan ini bisa membantu anda untuk mengenali serta mengetahui dari ciri-ciri khas dan juga tata cara perawatan pada lovebird secara benar. Karena jika menurut kami pribadi, untuk memelihara serta perawatan harian juga tergolong le...

Jenis Pakan Utama Burung Lovebird agar Suara Gacor

Image
Jenis Pakan Utama Burung Lovebird agar Suara Gacor - Makanan harian yang bisa anda berikan pada burung lovebird itu sebenarnya banyyak ragam dan juga banyak jenisnya, tetapi tidak semua jenis pakan bisa anda berikan ke lovebird anda, semuanya disesuaikan dengan umur dan juga jenis dari lovebird itu sendiri. Sebagai contohnya untuk induk lovebird dan lovebird yyang sudah siap ikut kontes, pasti berbeda dalam tata cara pemberian pada pakan hariannya. Sesuai judul dalam artikel ini, jenis pakan utama untuk burung lovebird agar suara gacor memiliki beberapa jenis pakan yang bisa merangsang suara lovebird yang akan dikeluarkannya dan bahkan bisa menambah stamina juga pada lovebird sehingga suara yang akan mereka keluarkan jauh lebih lantang serta terbilang jernih. Hal seperti itu sudah banyak diterapkan oleh para pecinta lovebird, yang mana sudah banyak terbukti diberbagai arena kontes. Tim ahliperawatan.blogspot.com akan menjelaskan mengenai pakan-pakan utama untuk lovebird bersuara gac...

Intip Bentuk dan Model Kandang Lovebird yang Baik

Image
Intip Bentuk dan Model Kandang Lovebird yang Baik - Kandang burung lovebird mempunyaii banyak bentuk serta modelnya tergantung dari kesukaan si penangkar lovebird itu sendiri. Tetapi, ada beberapa jenis model sangkar lovebird yang memang menggambarkan ciri khas dari burung tersebut itu. Dalam artikel ini tim ahliperawatan.blogspot.com akan memberikan informasi mengenai beberapa bentuk model sangkar burung lovebird yang mungkin bisa dijadikan sebagai referensi. Sebenarnya sih untuk membuat sangkar lovebird ini cukup mudah, namun kandang yang bagus dan tergolong tahan lama, maka gunakanlah bahan dari besi seperti yang sudah anda ketahui bahwa burung lovebird itu mempunyai paruh yang sangat tajam dan sangkar hanya terbuat dari kayu maka sangkar tersebut hanya bertahan beberapa hari saja, sebab akan dipatuki jeruji kayunya oleh lovebird. Lovebird ini tergolong jenis burung yang mahal dan sangat langka untuk di pasaran. Lovebird yang beredar di pasaran itu merupakan burungg hasil ternak...